Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2012

Kolesterol dalam Tubuh

1.     Sebutkan fungsi utama kolesterol dalam tubuh ? Jawab : Dalam berbagai proses metabolisme tubuh, kolesterol juga mengambil peran penting diantaranya: ·        Proses pembentukan sel-sel dalam tubuh, lemak berperan sebagai pembentuk dinding- dinding sel. ·        Dibutuhkan untuk bahan dasar pembentukan hormon-hormon steroid. ·        Membuat asam empedu untuk proses emulsi lemak. ·        Dibutuhkan untuk membuat vitamin D dan juga berperan sebagai bahan untuk membuat hormon - hormon sex dan kortikosteroid. 2.     Tuliskan rumus struktur kolesterol ! Jawab : 3.     Bagaimana uji kualitatif untuk kolesterol dengan cara liebermann-burchard ? Jawab : Adanya kolestrol dapat ditentukan dengan menggunakan beberapa reaksi warna. Salah satu diantaranya adalah reaksi Salkowski. Apabila kolestrol...