Dikutip dari Wikipedia
"Python adalah bahasa pemrograman interpretatif multiguna dengan filosofi perancangan yang berfokus pada tingkat keterbacaan kode. Python diklaim sebagai bahasa yang menggabungkan kapabilitas, kemampuan, dengan sintaksis kode yang sangat jelas, dan dilengkapi dengan fungsionalitas pustaka standar yang besar serta komprehensif."
Python merupakan salah satu bahasa pemrograman yang dapat digunakan untuk keperluan pengembangan perangkat lunak dan dapat berjalan di berbagai platform sistem operasi. Beberapa sistem operasi yang dapat menjalankan pyton adalah Linux/Unix, Windows, Mac OS X, Java Virtual Machine, OS/2, Amiga, Palm dan Symbian.
pada postingan kali ini membahas tentang python untuk sistem operasi symbian tepatnya symbian seri 60 edisi ke 3 (s60v3 fp1).
nama aplikasi : python for symbian OS
kegunaan : secara umum digunakan untuk menjalankan aplikasi berbasis python di ponsel bersistem operasi symbian (tepatnya s60v3 fp1).
berikut aplikasi python yang wajib di instal di ponsel symbian
1. golden python
2. ultimate python
pilih salah satu saja untuk diinstal di ponsel
untuk aplikasi-aplikasi berbasis python di s60v3fp1 akan dibahas pada postingan berikutnya
untuk melihat tipe OS ponsel klik disini
Comments
Post a Comment